“Bantuan disalurkan kepada para guru langsung melalui rekening mereka. Penyaluran bantuan dibayarkan satu kali untuk 3 bulan, Oktober, November, dan Desember 2020, dengan besaran Rp600ribu per orang per bulan, sehingga totalnya Rp1,8 juta.…
Pandemi COVID-19 yang melanda Indonesia agaknya menjadi ujian bagaimana pemerintah tidak hanya menjamin produksi pangan berjalan, tetapi juga menjamin kesejahteraan petani sebagai pemasok komoditas.