Warga Nikaragua Pencari Suaka Capai Angka Tertinggi
Jumlah warga Nikaragua yang mencari perlindungan di negara tetangga Kosta Rika pada 2021 mencapai rekor, otoritas imigrasi Kosta Rika mengatakan pada Jumat (7/1), di tengah penumpasan politik yang meluas terhadap penentang Presiden…