Petambak di Sidoarjo Waspadai Pergantian Musim
Petani tambak yang ada di wilayah Sedati, Sidoarjo, Jawa Timur, mewaspadai proses pergantian musim, dari kemarau ke hujan yang saat ini sedang terjadi. Keasaman air tambah saat hujan turun terus mendapatkan pemantauan.