Kepala Dinas Kelautan dan Perikanan Aceh Jaya, Abdullah di Calang, Rabu mengatakan jumlah kawasan pengembangan udang vaname di daerah tersebut seluas 78 hektare yang tersebar di delapan kecamatan.
Ahli Oseanografi Terapan, Pusat Riset Kelautan (Pusriskel), Widodo Setiyo Pranowo, menyatakan, secara ideal, sebelum suatu lokasi ditentukan sebagai calon penempatan atau instalasi fasilitas budi daya di laut, maka harus dilakukan studi…
"Dengan kondisi alam yang sangat mendukung, serta sumber daya yang melimpah, penting untuk segera mewujudkan target-target jangka pandek di sektor perikanan dan kelautan," ucap Bupati Buol Amirudin Rauf, di Buol, Selasa.
Klaster tambak udang tersebut adalah percontohan kerjasama Kementerian Kelautan dan Perikanan (KKP) dengan Perum Perhutani sebagai pemilik lahan, dengan luas sekitar 4 hektare yang terdiri dari 15 kolam produksi dari awal lahan…
Ketinggian permukaan tambak dengan kanal menjadi penyebab limpasan air banjir. Proses pengurasan tambak sulit dilakukan imbas kanal lebih tinggi dari permukaan tambak. Keterlambatan panen, menurutnya dampak salah prediksi. Sebab, musim…
KKP tegasnya telah menerbitkan surat penetapan lokasi perairan untuk kegiatan eksploitasi Migas Offshore Northwest Jawa pada pertengahan Januari 2021. Hal lainnya melakukan rehabilitasi/restorasi kawasan mangrove yang ada di pesisir pantai…