Browsing Tag: "Tanam"

Tanam

Amblesnya Saluran Irigasi di Kalibawang Segera Diperbaiki

Kepala Dinas Pekerjaan Umum, Perumahan dan Kawasan Permukiman (DPUPKP) Kulon Progo, Gusdi Hartono di Kulon Progo, DIY, Rabu, menduga penyebab jebolnya saluran irigasi Kalibawang di Pantog Wetan karena adanya hujan deras yang terjadi pada…

Petani Tembakau di Sleman Beralih Tanam Komoditas Lain

Murahnya harga jual daun tembakau, serta minimnya pembeli yang mau menyerap hasil panen tembakau, membuat para petani mulai beralih menanam komoditas lainnya saat musim tanam ketiga musim kemarau, baik itu jagung, cabai, kedelai dan…

Tren Bercocok Tanam ala ‘Urban Farming’ Makin Meningkat

"Trasa Balong" (Sentra Sayur Bawah Kolong), begitulah warga RW 08 Cipinang, Jakarta Timur, menyebut lahan kosong di bawah kolong jembatan layang yang kini digunakan sebagai tempat bercocok tanam yang lazim disebut sebagai pertanian kota…

Penjualan Media Tanam dan Pupuk Masa Pandemi, Meningkat

Amroy, pemilik usaha SK Garden menyebut, peningkatan penjualan mencapai 50 persen. Peningkatan sebutnya dibandingkan dengan sebelum masa pandemi. Media tanam yang dijual sebutnya, banyak digunakan pehobi tanaman untuk peremajaan tanaman…

Pupuk Bersubsidi Langka, Pupuk Palsu Marak di Pasaran

Dengan selisih harga yang lebih murah, para petani mengaku sempat tertipu dengan pupuk palsu yang dikatakan sangat mirip dengan pupuk asli. Seperti diungkapkan salah seorang petani asal Ngijon, Sendangarum, Minggir, Sleman, Suprihatun (55).

Harga Tandan Buah Segar Kelapa Sawit di Jambi, Naik

"Hasil yang ditetapkan tim perumus, untuk harga inti sawit terjadi kenaikan sebesar Rp128 per kilogram dari Rp5.557 menjadi Rp5.685 per kilogram, sedangkan minyak sawit mentah (CPO) pada periode kali ini turun tipis Rp80 dari Rp9.310…