M. Asep Ahyudin, petani di Kelurahan Sumber Agung, Kecamatan Kemiling, Bandar Lampung menyebut menanam beragam tanaman. Dominan tanaman produktif karet, kemiri, kakao, pala, bumbu dan tanaman bunga.
Suryanti, salah satu petani menyebut lahan dimanfaatkan olehnya untuk menanam sayuran, tebu kuning dan pohon buah. Hasilnya ia bisa mendapat sumber pendapatan.
Metode budidaya tanaman buah dalam pot (tabulampot), sudah dikenal sebagai solusi bercocok tanam bagi masyarakat perkotaan, dalam mengatasi persoalan keterbatasan lahan. Di satu sisi, metode ini ternyata juga bisa dikombinasikan dengan…
Menurutnya, panen kakao berbarengan dengan panen pala dan lada yang memiliki nilai ekonomis tinggi. Harga di tingkat petani mencapai Rp23.000 untuk kakao, Rp60.000 untuk lada dan pala Rp12.000. Ia bisa mendapat hasil panen ketiga komoditas…
Tumpang sari pepaya calina dilakukan dengan sayuran, pisang dan tanaman bumbu di pekarangan. Keunggulan menanam pepaya calina menurut Alfiyah, tidak membutuhkan penanganan khusus. Bibit yang telah disemai selanjutnya akan dipencarkan di…
Produksi kayu rakyat merupakan hasil dari penyuluhan oleh Dinas Perkebunan, Kehutanan untuk memaksimalkan hasil lahan dengan tetap mempertahankan pohon produktif.