Kader Posyandu di Serdang Bedagai Ikuti Pelatihan Kesehatan
Bupati Serdang Bedagai, Darma Wijaya di Seirampah, Kamis, mengatakan, kader Posyandu merupakan mitra pemerintah yang berada di garda terdepan dalam mewujudkan salah satu Sapta Dambaan (Sapda) yaitu masyarakat yang sehat dan religius.