Wabup Dorong Petani Banyumas Tanam Kedelai
Banyumas sebagai sentra produsen tempe yang berbahan dasar kedelai, membutuhkan suplai kedelai dalam jumlah besar setiap harinya. Sebab, pengrajin tempe mendoan sendiri jumlahnya sangat banyak.
Tren